Focus and Scope

Scope dan Fokus kajian Jurnal TAKEN meliputi; Akuntansi Keuangan, Teori Akuntansi, Akuntansi Manajemen, Akuntansi Pemerintahan, Akuntansi Biaya, Akuntansi Perpajakan, dan Akuntansi Publik. Termasuk juga bidang Auditing, Sistem Informasi Akuntansi, Tata kelola Perusahaan, Perpajakan, Akuntansi Internasional, Akuntansi Managemen, Akuntansi Keperilakuaan, Pasar Modal dan lain sebagainya. Topik yang semakin meluas di bidang kajian riset Akuntansi diakomodir publikasinya di dalam berkala ini